- Buahnya termasuk jenis pala gantung yang dalam penggunaan penjor disebutkan merupakan salah satu wakil dari tumbuhan dan benda sandang pangan yang dikarunia oleh Hyang Widhi Wasa.
- Daun pisang :
- Tuanya disebut dengan kraras yang menjadi pelengkap dalam gegantusan sebagai lambang sad rasa dan lambang kemakmuran.
- Berbentuk segi empat sebagai alas dari canang genten yang d
iatasnya berturut-turut disusun perlengkapan lainya lalu dijepit dengan sepotong janur - Batangnya ditancapkan diatas dulang, dalam pembuatan gebogan dan cane yang bermakna sebagai persembahan kepada Tuhan agar pertemuan berjalan dengan lancar.
- Dan lainnya
- Pinaka pangemiting manik ring sajroning garbha, tetandingan banten pagedong-gedongan matah,
- Dalam lontar yama purwa tatwa, pisang jati sebagai warna.
- Di atas ceper canang sari, berisikan seiris tebu, pisang dan sepotong jaja (kue) sebagai simbol kekuatan "Wiswa Ongkara" (Angka 3 aksara Bali).
- Pusuh, yaitu jantung pisang yang dahulu sebagai tempat Mayadanawa menyamar disebut desa Paburwan.
Idielanya juga manusia penghuni bumi ini hidup dengan Tri kaya Parisudhanya yang dalam tetandingan banten daksina,
Buah pisang melambangkan jari, yang dalam lontar tentang arsitektur Bali khususnya asta kosali, jari disebutkan merupakan salah satu penentu dari setiap sikut, ukuran jarak dalam kehidupan masyarakat Bali.
Berbagai jenis biu/pisang dalam tumbuhan Bali yang digunakan dalam upacara agama Hindu terdiri atas pisang Musa acuminata dan Musa balbisiana dan keturunan hibrida alaminya :
- Biu alas.
- Biu batu.
- mepancak antuk papah biu batu,
- Segehan yang disuguhkan kepada Bhabutan atau panjak "rakyat" samar Ratu Gede Mas Mecaling.
- Biu buah
- Biu buluh
- Biu bunga
- Biu gading
- Biu gancan/lasan
- Biu gregah
- Biu kapas
- Biu kayu
- Sarana pesucian dalam upacara nyiraman layon dengan pisang kayu 9 atau 11 bulih, belayag berisi pis bolong 225/250 biji, tebu ratu mesurat sangka paran.
- Biu kebyar/agung
- Biu kopok
- Biu ketip
- Biu lilit
- Biu mandung
- Biu mas,
- dalam soma ribek, raka pisang mas disertai canang wangi-wangi
- Biu nangka
- Biu raja
- Biu rempini
- Biu saba
- Biu sabit
- melengkung setengah lingkaran sehingga bentuknya menyerupai bentuk bulan sabit
- sebagai simbol ardha candra lambang dri manunggalnya tri pramana.
- Biu seed
- Biu siu
- Biu susu
- Biu taluh
- Biu tanduk
- Biu tembaga/udang: Musa ??? 'Pisang Tembaga', buah berwarna merah kecoklatan mendekati warna tembaga, berasa kurang manis, penting dalam upacara agama.
- yang hendaknya disebutkan sesuai dengan tujuan yadnya yang dilaksanakan seperti makna persembahan suci yang terkandung didalamnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar