OM SWASTYASTU * SELAMAT DATANG DI SASTRA AGAMA INI * SEMOGA SEMUA INFORMASI YANG DISAJIKAN DI SASTRA AGAMA BERGUNA BUAT SAUDARA DAN SAUDARI * SAHABAT DAN REKAN SEMUA * ARTIKEL YANG TERSAJI DISINI MERUPAKAN REFERENSI DARI BERBAGAI SUMBER YANG TERPERCAYA * TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA
bebas bayar, pembayaran mudah dan cepat, transaksi online, pembayaran tagihan dan tiket, transfer dana online

Dasa Indria

DHRITRARASHTRA, gambar ini diambil dari http://setyawara.webnode.com ...Dasa Indria (Dasendriya; Lontar Tutur Kumaratatwa) adalah sepuluh indria / gerak keinginan manusia atau mahluk hidup, yang disebutkan terbagi dalam beberapa kelompok, yaitu :
  • Panca Budi Indria, lima gerak perbuatan/rangsangan: 
    • Caksu indria; penglihatan, 
    • Ghrana indria; penciuman, 
    • Srota indria; pendengaran, 
    • Jihwa indria; pengecap, 
    • Twak indria; sentuhan atau rabaan
  • Panca Karma Indria, lima gerak perbuatan / penggerak: 
    • Wak indria; mulut, 
    • Pani; tangan, 
    • Pada indria; kaki, 
    • Payu indria; pelepasan, 
    • Upastha indria; kelamin.
Demikian dijelaskan dalam kutipan salah satu komentar kiriman pada forum diskusi jaringan hindu nusantara

Disebutkan pula bahwa, disamping Dasa Indra ini sebagai salah satu tahapan terwujudnya alam semesta, pada saat merayakan hari raya kuningan sehingga diharapkan muncul div atau sinar suci Tuhan untuk keheningan dasa indra ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sekar Madya